Spread adalah selisih antara Bid dan Ask Price. Spread juga mewakili biaya yang harus Anda bayar setiap kali melakukan transaksi di pasar forex.
Sebagai contoh, jika Bid Price untuk pasangan mata uang EURUSD adalah 1.11231 dan Ask Price adalah 1.11234, maka Spread adalah 3 pips.
Spread penting untuk Anda perhatikan karena mempengaruhi biaya total dari setiap perdagangan. Spread yang lebih besar berarti biaya trading yang lebih tinggi, sementara Spread yang lebih kecil mengurangi biaya tersebut, yang dapat meningkatkan potensi keuntungan bagi Anda.
Untuk mengetahui besar spread di MIFX, silakan kunjungi link berikut ini .